Membuatnya juga cukup mudah, sangat tradisional. Nenek saya dulu sering membuatnya. Daun kopi robusta dipetik yang tidak terlalu tua, disusun di bilah bambu, dijemur di para-para di atas perapian kayu ...
Sayangnya, jenis kopi tersebut tetap tidak bisa bertahan dari penyakit karat daun yang tengah melanda Indonesia saat itu. Pada 1900-an, Belanda akhirnya membawa dan memperkenalkan biji kopi jenis ...